Plataran Menjangan Xtravaganza 2019, Keseruan Milenial dalam Kegiatan Konservasi

Plataran Menjangan Xtravaganza 2019, Keseruan Milenial dalam Kegiatan Konservasi (Foto: ANTVKlik/Fathul B)
Plataran Menjangan Xtravaganza 2019, Keseruan Milenial dalam Kegiatan Konservasi (Foto: ANTVKlik/Fathul B) (Foto : )
Lomba memasak juga diikuti oleh wisatawan asing (Foto: ANTVKlik/Fathul Bahri)
Lomba memasak juga diikuti oleh wisatawan asing (Foto: ANTVKlik/Fathul Bahri)[/caption]Selain itu, Xtravaganza juga menampilkan berbagai kegiatan konservasi dan ekowisata yang menampilkan keindahan alam dan keanekaragaman budaya di wilayah ini.Penanaman pohon endemik, penanaman karang dan program pelepasan burung jalak Bali, serta festival seni dan budaya, festival kuliner dan perlombaan memasak, festival mural, workshop pembuatan layang-layang dan festival, dan kelas Zumba outdoor, juga menjadi keseruan acara ini.[caption id="attachment_245382" align="aligncenter" width="900"] Ada juga lomba melukis mural (Foto: ANTVKlik/Fathul Bahri) Ada juga lomba melukis mural (Foto: ANTVKlik/Fathul Bahri)[/caption]
Acara yang terbuka untuk masyarakat lokal yang ikut terlibat di dalamnya ini, mendapatkan dukungan besar dari Pemerintah Kabupaten Buleleng. "Mendukung dari awal. Di dalam kegiatan Plataran Menjangan Xtravaganza berkolaborasi dengan seni dan budaya yang ada di Buleleng," kata Nyoman Sutrisna, Kepala Dinas Pariwisata Kabupaten Buleleng.[caption id="attachment_245383" align="aligncenter" width="900"] Pelepas liaran burung Jalak Bali yang dilindungi juga menjadi bagian acara ini (Foto: ANTVKlik/Fathul Bahri)