Menpora Hanif Dhakiri Dan Ketum KOI Erick Thohir Lepas Kontingen WBG 1 2019

Plt Menteri Pemuda dan Olahraga Hanif Dhakiri didampingi Ketua Umum KOI Erick Thohir melepas kontingen Indonesia menuju World Beach Games 1 2019
Plt Menteri Pemuda dan Olahraga Hanif Dhakiri didampingi Ketua Umum KOI Erick Thohir melepas kontingen Indonesia menuju World Beach Games 1 2019 (Foto : )
Plt Menteri Pemuda dan Olahraga Hanif Dhakiri didampingi ketua umum KOI Erick Thohir melepas Kontingen Indonesia yang akan mengikuti
World Beach Games 1 di Doha, Qatar pada 12-16 Oktober mendatang. Upacara pengukuhan dan pelepasan kontingen World Beach Games
1 2019 dihelat di Wisma Kemenpora, Jakarta, Selasa (8/10/2019).Hanif berharap melalui ajang tersebut para atlet dapat mengharumkan nama Indonesia di level internasional sekaligus mensosialisasikan Indonesia agar menjadi tuan rumah Olimpiade 2032.“Ini jadi momentum Indonesia untuk mewujudkan prestasi olah raga pantai sekaligus untuk meningkatkan prestasi para atlet,” ujar Hanif saat acara Pengukuhan dan Pelepasan Kontingen Indonesia pada World Beach Games di Wisma Kemenpora, Jakarta, Selasa.Sementara itu, Ketua Umum Komite Olimpiade Indonesia (KOI) Erick Thohir yang sebelumnya melakukan pengukuhan kepada delegasi Indonesia yang berjumlah 16 orang berharap, Tim Merah Putih dapat mencetak sejarah baru.“Ini adalah