Resep Tumis Suwir Ikan Asar Khas Papua

Resep Tumis Suwir Ikan Asar Khas Papua
Resep Tumis Suwir Ikan Asar Khas Papua (Foto : )
Ikan Asar khas Papua bebas formalin. Diawetkan dengan cara diasapkan. Bagaimana cara mengolah ikan asar jadi masakan khas Papua yang lezat?  
newsplus.antvklik.com - Ikan Asar khas papua sangat cocok dimasak dengan cara di tumis. Sebelum dimasak ikan asar utuh di sobek-sobek kecil menggunakan tangan atau garpuBahan:
  1. 1 ekor ikan asar ukuran sedang/500 gr (pilih cakalang atau ekor kuning)
  2. 3 lembar daun jeruk purut,
  3. 2 cm laos/lengkuas, iris tipis
  4. 2 cm jahe, kupas, iris tipis
  5. 1 batang serai, memarkan
  6. 1 sdt penyedap rasa
  7. minyak goreng untuk menumis
  8. tambahkan rebung atau kacang panjang
  9. bisa pakai santan kalau ingin lebih gurih
Bumbu halus:
  1. 10 buah/100 gr cabai merah
  2. 10 buah cabai rawit (tambah jika suka pedas)
  3. 8 buah/80 gr bawang merah
  4. 3 siung/8 gr bawang putih
  5. Tomat ukuran besar
Cara Membuat: