Film Doremi and You: Toran Waibro Takut Diculik Saat Audisi

pemain film doremi and you
pemain film doremi and you (Foto : )
Setelah sekian lama tak muncul film bertema anak-anak, kini film Doremi and you boleh menjadi pilihan bersama keluarga di akhir pekan ini.
newsplus.antvklik.com - Film yang mengisahkan persahabatan empat anak yang terekam ini berawal dari hilangnya uang ekstra kurikuler grup paduan suara sekolahnya.Untuk menggantikan uang tersebut mereka mengikuti audisi lomba menyanyi.Selain itu alur cerita yang sederhana dibumbui lagu-lagu dengan lirik yang begitu mengena. Juga karakter pemain yang tampil penuh warna dan terasa pas tanpa dramatisasi yang dipaksakan. Ya.. Doremi and You
 menampilkan empat sekawan dari SMP Bhinneka Jaya, yakni Putri (Naura), Imung (Fatih), Anissa (Nashwa), dan Markus (Toran).Sekilas film Doremi and You mengalir deras. Namun,  terungkap ada cerita yang menggelitik dari pemeran Markus (Toran Waibo) saat menjalani proses audisi yang takut diculik.  Mulanya Toran mengaku ini adalah film pertama yang dibintangi. Saat menjalani audisi, Toran Waibro mengaku sempat tegang dan khawatir. Berbagai macam perasaan mengemuruh selama dalam ruang audisi.[caption id="attachment_210719" align="alignright" width="506"]