www.antvklik.com
- Ketua MUI, Prof. Dr. Ma'Ruf Amin, punya pesan penting untuk umat Islam. Pesan ini membahas tentang manfaat puasa dalam membentuk karakter. Bila semua orang bisa memegang teguh proses pembentukan karakter yang didapat dari berpuasa, niscaya, kehidupan yang lebih baik bisa terwujud.Menurut Ketua MUI, Prof. Dr. Ma'ruf Amin, puasa bukanlah ibadah semata. Kebiasaan yang kita jalankan selama berpuasa di bulan Ramadan, bisa mengubah dan membentuk karakter seseorang. Beberapa kebiasaan yang bisa mengubah karakter kita adalah kejujuran, ketakwaan dan pemaaf.Untuk lebih jelasnya lagi, langsung saja kita simak penuturan dari Prof. Dr. KH. Ma'ruf Amin, Ketua MUI, tentang bagaimana peran puasa dalam Pembentukan Karakter.https://youtu.be/2whSzbxtHlI
Begini Kata Ketua MUI Tentang Manfaat Puasa Untuk Umat Manusia
Kamis, 7 Juni 2018 - 17:30 WIB