5 Keutamaan Puasa Asyura, Hapus Dosa Setahun Hingga Borong Pahala 10 Ribu Malaikat

Ilustrasi berdoa (Foto : Freepik/ freepik)

AntvPuasa Asyura adalah puasa sunnah yang paling utama di bulam Muharram atau bulan pertama dalam kalender Hijriah.

Di balik anjuran untuk menunaikan ibadah puasa di bulan Muharram ini, terdapat banyak keutamaan yang bisa diraih oleh kaum Muslimin.

Lalu, apa saja sih keutamaan puasa Asyura tanggal 10 Muharram yang jatuh pada Jumat, 28 Juli 2023 ini? Yuk simak penjelasannya berikut ini! 

Puasa Asyura

Puasa Asyura merupakan salah satu ibadah puasa yang memiliki keutamaan khusus dalam agama Islam. Ibadahn puasa ini dilaksanakan pada tanggal 10 Muharram, yang dikenal juga sebagai Hari Asyura.

Tanggal ini memiliki makna penting dalam sejarah Islam dan peristiwa-peristiwa yang terjadi pada hari tersebut memiliki keutamaan dan hikmah bagi umat Islam.

Dalam artikel ini, kita akan mengulas beberapa keutamaan puasa Asyura yang dapat menginspirasi dan memotivasi kita untuk melaksanakannya dengan penuh keyakinan.