Tak hanya itu, di unggahan story yang selanjutnya memperlihatkan Indra membawakan lagu dan menghibur tamu undangan yang hadir di sana.
Sambil memegang tangan Shinta, suara dari Indra ini terdengar sangat merdu dan mendayu-dayu.
Di sisi lain, beberapa hari sebelumnya, Shinta sempat menggelar pengajian sebelum akad. Momen itu dibagikan langsung oleh Shinta di Instagram-nya.
Baca Juga :