Bagi Oki Setiana Dewi, manusia terkadang berbuat salah. Untuk itulah diperlukannya rasa kepedulian dan kasih sayang dari sesama manusia.
"Karena kadang kan kita ini manusia biasa, kadang kita buat betul, kadang salah, itu yang pentingnya kita diberikan kepedulian dan kasih sayang dari orang lain," terangnya.
Ustazah berusia 34 tahun itu pun tak berhenti bersyukur dan mengucapkan terima kasih kepada orang-orang baik yang senantiasa mengingatkan Ria Ricis ketika salah.
"Jadi, kita mengucapkan terima kasih kepada teman-teman semua," pungkas Oki Setiana Dewi.
Baca Juga :