Bersama Citra Kirana, Raisa Andriana Masuk Kandidat 100 Wanita Tercantik di Dunia

Raisa Andriana (Foto : Instagram: @raisa6690)

"Raisaaaaa," teriak netizen disertakan banyak emoticon love.

"I vote raisa from Indonesia #raisa," ujar lainnya. 

"Keren banget Raisa masuk lagi gengss," ujar warganet.

Seperti diketahui, masuknya Raisa menjadi salah satu kandidat perempuan tercantik di dunia merupakan kali kedua. Sebelumnya ia sempat masuk ke dalam daftar tersebut pada 2021 lalu.