Harga Jual Beli Mobil Bekas Jadi Mahal? Ini Penyebabnya!

Harga Jual Beli Mobil Bekas Jadi Mahal? Ini Penyebabnya! (Foto : 100KPJ)



Bagian spare part ini masih berkaitan dengan tahun dan merek mobil yang dijual. Tahun pembuatan serta merek mobil juga menentukan harga jual mobil bekas atau second. Kenapa kedua hal ini berpengaruh pada harga penjualan mobil bekas?

Untuk bagian tahun pembuatan, semakin baru tahun pembuatan mobil bekas tersebut, maka harganya akan jauh lebih tinggi karna dianggap masih layak untuk digunakan dalam jangka waktu yang lama. Sedangkan semakin lama, harga jualnya semakin turun.

Tapi ini bukan berarti mobil keluaran lama kurang bagus, hanya saja sebagai pembeli kita patut lebih memperhatikan seluk beluk mobil bekas keluaran lama yang akan dibeli karena banyak penjual ‘nakal’ yang menjual mobil bekas keluaran lama dengan kondisi kurang bagus.