Ablasi, BPBD Palangkaraya Siapkan Penanganan Jangka Pendek dan Panjang

Fenomena ablasi bantaran Sungai Kahayan Palangkaraya, Kalteng. (Foto : BNPB)

Abrasi adalah hilangnya daratan di wilayah pesisir pantai disebabkan oleh faktor alami dan manusia, sedangkan ablasi menunjukkan pengikisan yang terjadi di daerah aliran sungai.