Teror Tawon Vespa, Damkar Evakuasi Sarang yang Meresahkan Warga

Teror Tawon Vespa, Damkar Evakuasi Sarang yang Meresahkan Warga (Foto : antvklik-Imron Danu)

Sebelumnya petugas PMK Kabupaten Blitar juga telah mengevakuasi dua sarang tawon jenis Vespa di tempat yang berbeda. 

Dengan dibantu petugas kepolisian dan Dinas Perhubungan tim animal rescue mengevakuasi sarang tawon di pohon yang berada di jalan raya Desa Siraman, Kecamatan Kesamben.

"Sebelumnya kami juga telah mengevakuasi dua sarang tawon Vespa di atap rumah warga Kecamatan Talun dan Kesamben," Tambah Tedi.

Tim animal rescue membutuhkan kurang lebih setengah jam untuk proses evakuasi sarang tawon tersebut.