Antv – Jika Anda penggemar film Bollywood pasti tahu dong ada nama-nama ikonik yang selalu muncul di dalam setiap film Bollywood seperti contohnya inspektur Vijay, Rahul, Prem dan Naina.
Nah nama yang hampir selalu ada di setiap film populer itu salah satunya adalah nama Naina yang disematkan oleh atau disandang oleh seorang aktris yang cantik.
Berikut adalah nama-nama aktris yang menggunakan nama Naina di dalam filmnya:
1. Preity Zinta di film Kal Ho Naa Ho
Dalam film ini Preity Zinta sebagai Naina digambarkan sebagai wanita cantik dan sangat menggemaskan tapi suka pesimis.
Naina di film Kal Ho Naa Ho digambarkan sangat sibuk dengan MBA-nya dan tidak punya waktu luang untuk cinta hingga rasa cinta itu menguasainya dengan indah.
Naina mencintai keluarganya, tetapi ia membebani dirinya dengan masa lalu dan tanggung jawab terhadap keluarga.
2. Deepika Padukone di film Yeh Jawaani Hai Deewani
Dalam film Yeh Jawaani Hai Deewani, Deepika sebagai Naina digambarkan seorang mahasiswa pemalu dan tertutup hidupnya, mendadak berubah ketika dia membuat keputusan untuk melakukan perjalanan dengan teman sekelasnya.
Baca Juga :