Keren! 10 Mantan Pasangan Bollywood Ini Masih Akur Setelah Berpisah

10 pasangan Bollywood yang tetap akur setelah putus (Foto : berbagai sumber)

Salman dan Sangeeta dulu hampir menikah. Namun, kini keduanya berpisah dan tetap menjalin hubungan persahabatan yang baik.

Anurag Kashyap dan Kalki Koechlin

Anurag Kashyap dan Kalki Koechlin. (Foto: Mensxp)

Anurag dan Kalki tetap ramah dan mendukung terhadap satu sama lain, bahkan setelah perceraian mereka.

Sushmita Sen dan Rohman Shawl

Sushmita Sen dan Rohman Shawl. (Foto: Bollywood Life)

Setelah mengumumkan perpisahan, Sushmita dan Rohman pun menekankan bahwa mereka akan terus berteman baik.