special effects, ” ungkapnya.Rupanya, adegan tersebut dibuat dengan mengandalkan 80% kekuatan fisik Ranbir tanpa adanya bantuan efek komputer. Tak khayal, ini membuat Sukhwinder takjub.Sukhwinder pun menyampaikan kesannya terhadap sosok Ranbir. Menurutnya, Ranbir adalah sosok yang rendah hati dan penuh tekad.“Dia (Ranbir) jatuh, lalu bangun lagi, dan aku bertanya padanya apakah dia terluka atau tidak. Dia berkata ‘Aku harus menjawab apa? Pertunjukkan harus tetap berlangsung’,” lanjut Sukhwinder.Perbincangan Sukhwinder dengan Ranbir ini menyakinkan dirinya bahwa dalam film, tak semuanya menggunakan special effect . Masih ada sosok bertekad besar seperti Ranbir Kapoor yang begitu pekerja keras dan tak mudah menyerah.
Baca Juga :