Putra Saif Ali Khan, yaitu artis Bollywood Ibrahim Ali Khan makin disorot, karena memiliki wajah tampan. Berikut merupakan profil singkatnya. Ibrahim Ali Khan adalah putra kedua dari aktor Bollywood Saif ali Khan. Sebelum menikah dengan Kareena Kapoor, Saif Asudah menikah dengan Amirta Singh dan dikarunia dua orang anak, yaitu Sara Ali Khan dan Ibrahim.Sebelumnya sang kaka, Sara ebih dulu mengikuti jejak ayahnya di dunia hiburan. Kini, Ibrahim pun mengikuti jalan yang sama. Kabarnya, Ibrahim sudah cukup dikenal sejak masih kecil.Ibrahim merupakan anak dari seorang aktor senior Bollywood dan ibu tirinya Kareena Kapoor yang juga seorang aktris top Bollywood, maka tidak heran jika kehidupan Ibrahim tidak jauh dari sorotan kamera sejak kecil.Selain itu, Ibrahim Ali Khan juga menjajal karir sebagai model bersama Sara Ali Khan. Ia juga jadi model brand UNIQLO. Ibrahim sangat akrab dengan Sara, kakaknya. Mereka pun kerap menjadi model bareng.[caption id="attachment_516552" align="alignnone" width="750"]
Profil Ibrahim Ali Khan, Putra Tampan Saif Ali Khan dan Amrita Singh
Selasa, 17 Mei 2022 - 13:52 WIB
Baca Juga :