Hasil Timnas U-23 vs Tira Persibako 2-0, Skuat Garuda Tundukkan PS Tira Persikabo

Timnas U-23 VS tIRA pERSIKABO 2-0 GOL m rAFLY (Foto : )

Tira Persikabo kembali mengancam lewat solo run Dimas Drajad yang mendapatkan peluang emas  setelah meloloskan bola dan tidak terkawal bek Timnas U-23. Namun tembakannya masih bisa diblok oleh kiper Riyandi saat kedua pemain berhadapan 1 lawan 1.Serangan balik Timnas Indonesia melalui kerjasama antara Kushedya Hari Yudo dan Adam Alis hampir menjebol gawang Tira Persikabo. Akan tetapi bola placing Adam Alis hanya tipis di kiri gawang PS Tira Persikabo yang dikawal kiper Syahrul Fadilah.Kushedya Hari Yudo kembali memberikan umpan matang kepada adam Alis yang tidak terklawal disisi kanan lini pertahanan Persikabo. Kali ini tembakan keras Adam Alis belum menemui sasaran.Timnas Indonesia akhirnya berhasil menjebol gawang Tira Persikabo lewat tendangan lop Kadek Agung di masa injuri time. Skor 1-0 untuk keunggulan Timnas U-23 atas Tira Persikabo bertahan hingga turun minum Babak Kedua Timnas U-23 vs Tira Persibako Memasuki babak kedua pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong melakukan 4 pergantian pemain. M Rafli, Andy Setyo, Rizky Pellu, dan Yacob Sayuri dimasuk, menggantikan Dendy Sulistyawan, M Ridho, Rifad Marasabessy, dan Hanif Sjahbandi.Demikian pula pelatih Persikabo Igor Kriushenko juga melakukan pergantian pemain untuk memperkuat lini tengahnya dengan memasukkan Manahati Lestusen.Berawal dari umpan tarik Kushedya Hari Yudo yang menusuk hingga ke garis belakang pertahanan Persikabo, assist Hari Yudo berhasil dituntaskan dengan tandukan sempurna M Rafly  di menit ke-49'  untuk merubah papan skor menjadi 2-0 untuk Timnas U-23. Tak lama berselang Rafly kembali hampir mencetak gol keduanya juga dari assist Hari Yudo dari sisi kanan lini pertahanan Persikabo. Namun kali ini bola terlalu tinggi sehingga tandukan Rafly justru mengarah ke belakang kepalanya.Serangan gencar Kushedya Hari Yudo benar benar merepotkan lini belakang Persikabo. Kecepatan Hari Yudo memberi kesempatan Yacob Sayuri untuk melepaskan tembakan ke gawang Persikabo. Namun kiper Syahrul Fadilah tampil gemilang dengan melakukan dua penyelamatan.Abduh Lestaluhu dan kawan kawan mencoba balas menyerang lini pertahanan Timnas U-23. Namun kali ini serangan mereka bisa dipatahkan di lini tengah oleh Rizky Pellu yang tampil di babak kedua.Masuknya M Rafly membuat gaya serangan Timnas U-23 kali ini berbeda, Kushedya Hari Yudo dan M Rafly lebih bisa berkerjasama satu dua sentuhan untuk menembus lini pertahanan Persikabo.Kembali M Rafly kurang tenang saat mendapatkan umpan matang didepan gawang Tira Persikabo. Umpan matang Kushedya Hari Yudo gagal dituntaskan dengan sempurna oleh M Rafly untuk menjadi gol.Rizky Pellu menjadi pemain Timnas U-23 pertama yang mendapatkan kartu kuning di laga ujicoba Timnas Indonesia U-23 melawan Tira Persikabo. Nampaknya fisik yang kurang bagus membuat Rizky Pellu sering terlambat mengambil bola sehingga berujung pelanggaran.Umpan umpan panjang dan akurat Manahati Lestusen benar benar membuat serangan Tira Persikabo mulai tertata rapi.Serangan balik Timnas Indonesia lewat Kushedya Hari Yudo kembali mengancam gawang PS Tira Persikabo. Umpan chip Kushedya Hari Yudo memberi kesempatan Rizky Pellu lepas dari kawalan dan tinggal berhadapan  satu lawan satu dengan kiper Syahrul Fadilah.Namun  Rizky Pellu kurang tenang dan  tembakannya