Guna mendukung wirausaha muda, Bakrie Amanah memberikan modal usaha tepung mocaf. Dalam rangka 10 Tahun Bakrie Amanah, pada Bulan Agustus lalu Bakrie Amanah mengadakan Call for Proposal dengan mengangkat tema ketahanan pangan untuk wirausaha muda kreatif indonesia.Dari puluhan peserta, terpilih Komunitas Mahawira Indonesia dengan produk tepung mocaf yang mendapatkan permodalan untuk mengembangkan usahanya. Acara berlangsung di lokasi produksi tepung mocaf, jumlah modal usaha sebesar Rp50 juta diserahkan oleh Asep Rosidin, Senior Asst. Manager Bakrie Amanah."Semoga dukungan permodalan dari Bakrie Amanah ini dapat memperkuat sistem usaha tepung mocaf yang telah dikembangkan oleh Komunitas Mahawira Indonesia, komunitas kreatif yang terpilih sebagai pemenang dalam program Call for Proposal Bakrie Amanah" ujar Asep dalam rilisnya, Kamis (29/10/2020)Asep juga menjelaskan kriteria utama penilaian dalam Program Call for Proposal
Dukung Wirausaha Muda, Bakrie Amanah Berikan Modal Usaha Tepung Mocaf
Kamis, 29 Oktober 2020 - 11:11 WIB
Baca Juga :