Badan Ruang Angkasa Amerika atau NASA telah menemukan air di permukaan Bulan. Penemuan air ini dipastikan lewat pantauan teleskop misi SOFIA. Salah satu misi NASA bernama SOFIA, telah mengkonfirmasi penemuan molekul air di Kawah Clavius, salah satu kawah terbesar Bulan yang dapat dilihat dari Bumi.Kawah ini berada di bagian selatan Bulan yang terpapar sinar Matahari. Penemuan ini mengindikasikan, air tidak hanya berada di tempat dingin atau berada wilayah bayangan Matahari saja.Penemuan air di Bulan, diumumkan NASA lewat akun Twitternya, Senin (26/10/2020).[embed]https://twitter.com/NASA/status/1320781145274023936">Pecahkan rekor dunia, pria di Inggris lompat dari heli tanpa parasut
Baca Juga :