Foto: Khumaidi | ANTV[/caption]Tiga siswa hebat itu adalah Calvin, Abdul Ghoni dan Ahmad Pahlawan. Mereka semuanya adalah siswa kelas 13 Mekatronika.Membutuhkan waktu kurang lebih 1 bulan dan dana Rp2 juta, mereka sengaja membuat bilik pengukur suhu dengan palang pintu otomatis. Tujuannya, membantu petugas kesehatan mengukur suhu para siswa, guru dan pengunjung yang datang ke sekolahnya.[caption id="attachment_386781" align="alignnone" width="900"]
SMK Antartika 2 Ciptakan Bilik Pengukur Suhu Berpalang Pintu Otomatis
Selasa, 13 Oktober 2020 - 12:51 WIB
Baca Juga :