Meski laga lanjutan Liga 1 2020 mendatang dikabarkan digelar tanpa penonton karena masih dalam suasana Pandemi Covid-19, Carlos Oliveira tetap berharap Aremania dapat memberikan dukungannya. Menurut Carlos Oliviera, dukungan itu tak harus diberikan secara langsung ke stadion.“Hari ini saya mulai bekerja, saya ingin ada sinergi antara saya sebagai pelatih kepala, asisten pelatih, dan manajemen. Yang tak kalah pentingnya Arema butuh dukungan suporter di belakang kami. Kerja kami tak ada artinya tanpa mereka,” pungkas Carlos Oliviera.[caption id="attachment_375511" align="alignnone" width="900"]
Gara Gara Aremania Carlos Oliviera Ingin Tangani Arema FC
Kamis, 17 September 2020 - 15:03 WIB
Baca Juga :