Foto: Teguh Joko Sutrisno | ANTV[/caption]Selain wisatawan, ada juga beberapa orang yang datang ke sini untuk mencari obat. Karena di bagian atas air terjun ada sumber air yang katanya bisa menyembuhkan penyakit."Di bagian atas dan ada juga yang di sebelah air terjun. Di situ ada pancuran kecil yang bagi sebagian orang dipercaya bisa menjadi obat mujarab," tuturnya.[caption id="attachment_371673" align="alignnone" width="900"]
Mistis Grojogan Klenting Kuning, Mata Airnya Sembuhkan Penyakit
Selasa, 8 September 2020 - 12:03 WIB
Baca Juga :