"Menggunakan masker secara tidak benar sebenarnya bisa membuatnya lebih berbahaya. Misalnya, bagi yang tak terbiasa justru sangat tidak nyaman... bisa menimbulkan gatal di balik masker itu," kata Profesor Paul Kelly. Artinya, jika seseorang terpapar COVID-19 lalu menggaruk bagian wajah yang gatal di bawah masker, risiko terinfeksi justru semakin tinggi. Masyarakat di Indonesia saat ini sudah diwajibkan untuk mengenakan masker jika berada di luar, sementara di Australia justru disarankan untuk tidak menggunakan masker bagi warga yang sehat.Wakil Pejabat Medis Tertinggi di Australia Profesor Paul Kelly menyatakan, masker sangat penting buat tenaga medis, namun untuk tahap ini "tidak direkomendasikan bagi masyarakat Australia".[caption id="attachment_304540" align="alignnone" width="900"]
Kata Profesor Australia: Orang Sehat Pakai Masker Justru Resiko Terpapar Covid-19
Rabu, 8 April 2020 - 04:08 WIB
Baca Juga :