Beredar pesan berantai di media sosial yang berisi pengakuan dari pasien RS Persahabatan yang sembuh dari virus corona Covid-19. Dalam postingan itu dijelaskan kegiatan yang dilakukan pasien tersebut diantaranya minum Vit C-1000, Vitamin E, jam 10:00 – 11:00 berjemur 15-20 menit, telur satu butir, istirahat/tidur yg cukup min 7-8 jam, minum air putih min 1,5 lt per hari dan setiap makan harus minum yang hangat (jangan dingin).Postingan yang beredar di tengah-tengah pandemic virus Corona atau COVID-19 yang dihadapi oleh Indonesia sekarang ini, lantas menjadi viral dan tak sedikit yang memercayainya. Berikut kutipan pesan berantai tentang pengalaman pasien COVID-19 di RS Persahabatan yang sembuh tersebar di jejaring sosial WhatsApp, berikut ini: "PENTING DIKETAHUI: Info dari pasien positip kena Virus Corona yg diisolasi di RS Persahabatan dan dinyatakan sembuh/boleh pulang, menceritakan pengalamannya: Setiap hari kami semua dikasih: 1. Vitamin C-1000
Beredar Pesan Berantai Pengakuan Pasien RS Persahabatan yang Sembuh dari Virus Corona, Ini Faktanya
Kamis, 2 April 2020 - 23:59 WIB
Baca Juga :