Sebulan sekali, setiap hari Jumat Legi menurut penanggalan Jawa digelar pasar tradisional di Sidoarjo, Jawa Timur. Berbagai jajanan tradisional banyak dijual di sini. Diantaranya Klanting, Gempo, Horok-horok, Tewol, Belendong dan masih banyak lagi. Keberadaan jajanan tradisional tak tergusur makanan modern instan. Masih banyak diburu pencinta kuliner.Setiap hari pasaran Jumat Legi di Sidoarjo, Jawa Timur digelar pasar kaget. Di sinilah pusatnya jajanan tradisional. Ada banyak ragam jajanan seperti Klanting, Gempo, Horok-horok, Tewol, Belendong, Urap-urap hingga aneka bubur Jawa dan makanan tradisional lainnya.[caption id="attachment_263996" align="alignnone" width="900"]
Jumat Legi Berburu Aneka Jajanan Tradisional di Sidoarjo
Minggu, 29 Desember 2019 - 12:33 WIB
Baca Juga :