Untuk mengelilingi lokasi wisata pulau di Belitung, wisatawan perlu menyewa kapal wisata yang khusus diperuntukkan untuk itu. Harganya bervariasi, tergantung jenis dan besarnyaUntuk mengelilingi lokasi wisata pulau di Belitung, sebaiknya anda berdiskusi terlebih dahulu dengan pengemudi kapal. Dengan senang hati mereka akan memberi masukkan terkait jelajah bahari anda.[caption id="attachment_263958" align="alignnone" width="900"] Foto: Kementrian Pariwisata[/caption] 5. Nusa Tenggara Barat Siapa tak kenal Lombok. Namanya naik beriringan dengan makin termasyhurnya Bali. Sama dengan Bali, Lombok pun menawarkan pesona bahari. Tak hanya terkukung oleh laut, lombok memiiki pemandangan alam yang indah , pulau bukit, bahkan memiliki Gunung berapi yang tertinggi ke dua di Indonesia.Untuk adat istiadat Lombok pun tak kalah dengan menariknya, terdapat Desa Adat yang warganya masih menjalani ritual upacara dan melestarikan budayanya hingga sekarang.Wisata laut Lombok masih sekitaran, pantai Gili Trawangan, Gili Meno, Gili Air, Pantai Seger Kuta, Pantai Tanjung Aan, Pantai Tangsi, dan Pink Beach Lombok. semuanya masih menjadi favorite pelacong.[caption id="attachment_263959" align="alignnone" width="900"] Pantai Gili Trawangan (Foto: Pesona.Travel/ Kementrian Pariwisata)[/caption]Di hampir semua pantai Lombok anda bisa menikmati pasirnya yang bersih dan juga snorkling untuk melihat kerupawanan bawah laut Lombok.Ingat di NTB juga tempat bersemayamnya Gunung Renjani, Gunung tertinggi ke dua di Indonesia. ketinggian 3.726 m dpl, Rinjani dinobatkan sebagai gunung tertinggi kedua di Indonesia. Gunung yang berdiri kokoh dan mendomonasi pemandangan Lombok Timur ini berada di kawasan Taman Nasional Gunung Rinjani yang asri nan kaya dengan objek wista alam yang menarik.Gunung Rinjani menjadi salah satu tujuan pendakian bagi para penjelajah gunung di Indonesia bahkan manca Negara. Dengan medan yang menantang dan bervariasi, Gunung Rinjani menjadi salah satu gunung yang paling diburu para pendaki. Selain itu, ternyata Gunung Rinjani juga memiliki berbagi pesona yang nagih banget.[caption id="attachment_263960" align="alignnone" width="900"] Gunung Rinjani.(Foto: Pesona.Travel/ KEmentrian Pariwisata)[/caption]Di Rinjani ada Padang Savana Sembalun Lawang. Merupakan padang savana sejauh 6 kilometer. Di sini tempat para pemula untuk mencapai puncak Ranjani. Jangan juga melewatkan sunset di Palawangan Sembalun. Di sini anda juga bisa bermalam sambil segara anak. Pesona Segara Anak tak kalah dengan Ranu Kumbolo di Gunung Semeru, Jawa Tengah.Selain Segara Anak ada juga Danau Batu Jari yang tak kalah cantiknya. Pesona Renjani mencapai klimaksnya ketika sampai di puncak Renjani.Jangan lewati juga air terjun dan bukit-bukit yang tersedia di Lombok, pesonany membuat anda ingin berlama-lama di sini.Selain itu, Di Lombok wisatawan juga bisa mengunjungi desa-desa tradisional dan berbaur dengan penduduk asli suku Sasak. Baca Juga: Suku Sasak, Restu Didapat Dengan Kawin Lari 6. Sulawesi Tenggara