Jalan Nasional Banjarnegara-Semarang di Desa Prigi, Banjarnegara, tertutup material longsor, arus lalulintas dialihkan melewati jalan alternatif. Diguyur hujan deras selama tiga jam, tebing setinggi empat meter di Desa Prigi, Banjarnegara, Jawa Tengah, alami longsor pada Senin petang (17/12/2019). Material setebal dua meter menutup seluruh badan Jalan Nasional Banjarnegara-Semarang sepanjang sepuluh meter.Akibatnya arus lalu lintas dari arah Jakarta atau Semarang macet parah hingga sepanjang satu kilometer. Arus lalulintas terpaksa dialihkan melewati jalur alternatif Sempol dan Sawangan atau memutar sejauh sepuluh kilometer. Kendaraan yang tak bisa memutar memilih parkir diarea sepanjang jalan nasional.[caption id="attachment_260883" align="alignnone" width="900"]
Jalan Nasional Banjarnegara-Semarang Lumpuh Akibat Tertutup Material Longsor
Selasa, 17 Desember 2019 - 20:59 WIB
Baca Juga :