Wali Kota Rahmat Effendi Bekasi menolak rencana jalan berbayar atau electronic road pricing (ERP) di Kalimalang. Ini alasannya. Rencana pemerintah menerapkan ERP di Jalan Raya Kalimalang (Bekasi), Daan Mogot (Tangerang) dan Margonda (Depok) pada 2020 menuai polemik di tengah masyarakat.Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi langsung menolak rencana tersebut diterapkan di Jalan Kalimalang. Alasannya karena rencana itu dinilai terlalu mendadak dan banyak proyek infrastruktur di sepanjang Jalan Kalimalang.[caption id="attachment_250087" align="alignnone" width="900"]
Wali Kota Bekasi Tolak Jalan Berbayar di Kalimalang. Alasannya?
Senin, 18 November 2019 - 15:09 WIB
Baca Juga :