Kerajaan Terakhir di Pulau Timor
Minggu, 29 September 2019 - 11:37 WIB
(Dewa Bumi) Suku Boti terdiri dari 75 KK dgn 135 orang warga. Masyarakat Boti hidup mandiri dr pertanian, peternakan, & kain tenun. Banyak dr warga yg tidak bisa berbahasa indonesia, mereka menggunakan bahasa Dawan. Nama Benu , raja Suku Boti yg tdk menghukum warga yg mencuri. Alih- alih diberi hukuman, pencuri malah diberikan barang yg sama dgn yg dicurinya agar dia punya, sama seperti warga yg lainnya..