Profil Jonatan Christie, Arjuna Bulutangkis yang Bikin Cewek-cewek Histeris

Bulutangkis-Perempat-Final-Tunggal-Putra260818-naf-3 (Foto : )

www.antvklik.com - Nama Jonatan Christie sudah tak asing lagi di dunia bulutangkis Indonesia. Terlebih atlet  yang biasa dipanggil Jojo ini berhasil masuk babak final tunggal putra cabang bulutangkis Asian Games 2018.Bukan hanya aksinya yang memukau di lapangan, wajahnya yang tampan juga sukses membuat para penonton histeris. Terlebih kaum hawa pastinya.[caption id="attachment_136616" align="alignnone" width="800"] Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia Jonatan Christie (kiri) mengembalikan kok ke arah lawan pebulu tangkis Cina Shi Yuqi (Foto : INASGOC/Puspa Perwitasari) [/caption]Jojo telah mengenal bulutangkis sejak masih kecil. Berkat disiplin dan latihan kerasnya, ia berhasil menuai prestasi dari tingkat yunior hingga senior.Sang ayah, Andreas Adi yang pertama kali memperkenalkan bulutangkis kepada anaknya yang kala itu masih berusia 6 tahun.Dilansir dari viva.co.id , Jojo mulai menunjukan hasil latihan kerasnya di tahun 2008. Pada usia 11 tahun. ia berhasil meraih 7 trofi kemenangan di kejuaraan tingkat DKI, nasional, dan internasional.Bahkan, Jojo meraih medali emas di ajang Olimpiade Pelajar Sekolah Dasar se-Asia Tenggara yang digelar di Jakarta pada 2008.[caption id="attachment_136614" align="alignnone" width="800"]