Dua hari jelang pilkada serentak, suasan Lebaran masih terasa. Namun gegara curiga akan ada "serangan Fajar" untuk mendulang suara dalam pemilihan bupati , dua kelompok pendukung calon bupati Panajam Paser Utara (PPU) Kalimantan Timur nyaris bentrok. Bentrokan dapat dicegah berkat kesigapan aparat keamanan.Kerumunan massa pendukun pasangang calon bupati PPU no 2 dan no 3 terjadi di kawasan Jalan Poros Provinsi km.1,5 pada Minggu dini hari 24 Juni 2018. Kejadian ini bermula ada dugaan rencana serangan pajar oleh tim sukses sapasangan Abdul Gafur Mas'ud dan Hamdan. Kabar tersebut cepat beredar sehingga massa de massa pendukung Andi Harahap dan Fadli Imawan memenuhi area parkir sebuah penginapan yang dihuni timses pesaing.Ratusan petugas kemanan gabungan TNI-Polri meredakan emosi pendukung sehingga tidak terjadi bentrokan. Ppihak kuasa hukum masing-masing paslon serta panwaslu membuat kesepakatan untuk menggeledah sebuah koper tim sukses diduga berisi uang tunaiAgus Amri, Kuasa Hukum paslon nomor 3 menampik adanya upaya money politik . Dia juga mengakui tidak mengetahu isi koper yang berada di salah satu kamar penginapan. Kamar tersebut telah disegel masing-masing kuasa hukum.Petugas keamanan masih terus berjaga-jaga untuk mencegah bentrokan antar massa pendukung. Pilkada serentak akan digelar pada Rabu 27 Juni 2018.
Jelang Pilkada,Massa Curiga Ada Koper Berisi Duit "Serangan Fajar"
Minggu, 24 Juni 2018 - 17:33 WIB
Baca Juga :